Arsip Tag: tabel database

Membersihkan Tabel Database, Ini Cara Mudahnya

Membersihkan Tabel Database, Ini Cara Mudahnya – Inilah akibat saya sering mengganti theme, mencoba plugin wordpress. Database saya menjadi penuh dengan tabel yang tersisa dari hasil instalasi theme atau plugin. Plugin optimasi database, ternyata kadang tidak dapat membersihkan sampai ke tabel yang terbentuk di database. Padahal, saya sudah menghapus theme beserta plugin-nya. Jadi, saya harus … Lanjutkan membaca Membersihkan Tabel Database, Ini Cara Mudahnya