Review Drama Korea My Country (2019)
|My Country adalah serial drama Korea yang dibintangi oleh Yang Se-Jong, Seol Hyun (member AOA), dan Woo Do-Hwan. Ada pula aktor senior Jang Hyuk yang berperan sebagai Lee Bang-Won. Buat yang sudah nonton drama Voice season pertama, pasti tahu aktor ini. Drama sepanjang 16 episode ini ditayangkan JTBC 4 Oktober 2019, menggantikan slot drama Be Melodramatic. Berikut review drama Korea My Country.
Drama My Country mengambil set selama akhir periode Goryeo ke periode Joseon awal. Dikisahkan, dua sahabat, saling beradu pedang karena perbedaan pendapat tentang “negara saya.” Atau My Country.
Seo Hwi (diperankan oleh Yang Se-Jong) adalah seorang pejuang. Ayahnya Seo Geom adalah seorang komandan terkenal. Seo Hwi tidak berkompromi dengan ketidakadilan. Hidupnya berubah menjadi seperti kehidupan neraka. Namun, ia masih tersenyum.
Sementara itu, Nam Sun-Ho (diperankan oleh Woo Do-Hwan) adalah sosok yang cerdas dan berbakat. Oleh karena ibunya dilahirkan di kalangan kelas terendah, Nam Sun-Ho dipandang rendah oleh orang lain. Dia ingin lulus ujian dinas militer. Tetapi, karena skandal korupsi yang melibatkan ayahnya, Nam Sun-Ho kehilangan mimpinya. Yang membuat segalanya lebih buruk, ia terlibat konflik dengan Seo Hwi karena kesalahpahaman.
Baca juga : Review Drama Korea The Tale of Nokdu (2019)
Detail drama Korea My Country
- Judul : My Country (literal title)
- Revised romanization : Naui Nara
- Hangul : 나의 나라
- Sutradara : Kim Jin-Won
- Penulis Naskah : Chae Seung-Dae
- Network : JTBC
- Jumlah Episode : 16
- Tanggal Rilis : 4 Oktober 2019 – 23 November 2019
- Jam tayang : Jumat & Sabtu jam 23:00 KST.
Sinopsis drama My Country
- Sinopsis My Country Episode 1 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 2 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 3 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 4 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 5 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 6 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 7 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 8 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 9 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 10 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 11 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 12 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 13 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 14 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 15 : Sinopsis
- Sinopsis My Country Episode 16 : Sinopsis
Para pemain drakor My Country
- Yang Se-Jong sebagai Seo Hwi
- Seol Hyun sebagai Han Hee-Jae
- Woo Do-Hwan sebagai Nam Sun-Ho
- Jang Hyuk sebagai Lee Bang-Won
- Kim Seo-Kyung sebagai Cheon-Ga
- Cho Yi-Hyun sebagai Seo-Yeon
- Lee Seung-Chul sebagai Lee Saek
- Kim Young-Choul sebagai Lee Sung-Kye
- Ahn Nae-Sang sebagai Nam Jeon
- Ji Seung-Hyun sebagai Park Chi-Do
- In Gyo-Jin sebagai Park Moon-Bok
- Lee Yoo-Joon sebagai Jung Beom
- Jang Young-Nam sebagai Seo Seol
- Hong Ji-Yoon sebagai Hwa-Wol
- Jang Do-Ha sebagai Gyeol
- Kim Jae-Young sebagai Tae-Ryeong
- Lee Hyun-Kyun sebagai Lee Bang-Gan
- Park Ye-Jin sebagai Ratu Shindeok
- Kim Dong-Won sebagai Hwang Sung-Rok
- Kim Min-Ho sebagai Lee Bang-Suk